Tips Penting Perawatan Pleci Bakalan Agar Cepat Gacor

Perawatan Pleci Bakalan Agar Cepat Gacor - Sebenarnya tak mudah bagi pemula khususnya dalam memelihara dan membangun mental burung pleci bakalan untuk bisa dilombakan. Sebenarnya merawat pleci bakalan yang dalam keadaan masih piyik lebih mudah jika merawat pleci bakalan yng berusia tanggung atau saat berusia remaja. Untuk melakukan perawatan pleci bakalan agar cepat gacor, pemilik pleci harus lebih bersabar dan juga lebih teliti dalam hal memilih jenis pleci bakalan yang bagus untuk juTak sedikit pencinta burung mania, masih bingung dalam hal perawatan pleci bakalan.

cara-merawat-pleci-bakalan-agar-cepat-bunyi,perawatan-pleci-bakalan-biar-cepat-ngalas,perawatan-pleci-bakalan-agar-cepat-gacor,

Jika sudah pandai dalam memilih pleci bakalan, maka perlu melakukan perawatan pleci bakalan harian secara rutin agar cepat gacor. Ada beberapa tips merawat pleci bakalan agar cepat gacor untuk para pencinta maniak.

Langkah Tepat Perawatan Pleci Bakalan Agar Cepat Gacor

Untuk Perawatan pleci agar cepat gacor yg masih bakalan tentu hal yg harus diperhatikan pertama kali adalah ketika pemberian pakan pleci. Biasanya jika hanya dengan pemberian voer saja, bisa berdampak pada bagian postur tubuh terutama ketika benar-benar memerlukan nutrisi yg lainnya. Maka dari itu, harus ditambahkan dengan pakan lainnya, yaitu Extra Fooding. Bagi setiap pemilik tentu mempunyai ramuan dan resep pakan sendiri-sendiri, hal ini karna harus disesuaikan dengn jenis yg dipeliharanya. Ada sebagian orang yg memberikan pakan tambahan buah-buahan dan sayuran seperti pepaya dan wortel, di samping pemberian voer secar menerus. Selain itu, sumber protein hewaninya sendiri ditambah dengn memberinya pakan telur puyuh rebus bagian kuningnya saja.

Waktu Terbaik Saat Memandikan

Karna merupakan salah satu hewan yg sangat gemar mandi, maka mandi merupakan sesuatu yg sangat menyenangkan baginya. Cara memandikan pleci, bisa memakai spray atau disemprotkan dengn media spray berdiameter agak lebar supaya air dapat keluar dengan lebih halus, layaknya semprotan air hujan. Untuk melakukan perawatan pleci agar cepat gacor dari bakalan, dapat memandikannya sebelum tahap penjemuran di sore hari.

Ketepatan Penjemuran Agar Terjaga Kesegaran Setelah Mandi

Tahapan perawatan pleci bakalan agar cepat gacor lainnya yaitu meliputi penjemuran. Penjemuran ini bisa dilakukan ketika waktu pagi-pagi sekali saat matahari terbit, lalu ketika menjelang magrib. Selain itu, apabila Anda memiliki burung pleci lainnya ada baiknya jika dilakukan penjemuran secara bersamaan dengan pleci yng lain. Bisa juga dengan menjemur pleci milik bersama dengan pleci milik teman atau tetangga di dekat rumah. Dengn selalu menjemur bersamaan dengn burung sejenisnya, maka ia pun akan terbantu mentalnya terutama ketika membalas suara kicauan dari burung yang lainnya.

Pemasteran Memerlukan Waktu Tepat Agar Dapat Diserap

Hal yang tak kalah penting dalam perawatan burung pleci agar cepat gacor adalah tahap pemasteran. Kamu bisa melatih buruung bersamaan dengn masteran mp3 yg sudah juara atau suara gacor yang lainnya sedari dini untuk membangun kemampuan karakter suara yng sempurna dan bisa disesuaikan berdasarkan keinginan. WAKTU tepat ialah subuh sebelum mandi dan malam menjelang tidur, letakan masteran kira2 5-10 meter dari sangkar jika ingin suara masteran di buat keras, tapi bila hanya pelan sayup cukup letakan di atas kandang saja.

cara merawat pleci liar,cara merawat pleci ombyokan,cara merawat pleci bakalan agar cepat ngalas,pleci bakalan jantan,cara merawat pleci harian,cara merawat pleci untuk lomba,

Apabila sudah berusia sekitar 6 sampai 8 bulan ketika birahinya sedang memuncak, maka bisa memancing kesayangan dengn suara betinanya. Sehingga pejantan pun akan terpancing agar memakai daya pikat melalui karakter suara yag merdu dan terbaik untuk memikat si betinanya.


Ya, itulah beberapa tips penting dalam perawatan pleci bakalan agar cepat gacor ini!Semoga tips ini bermanfaat buat pencinta.

Tag: Cara merawat pleci liar,cara merawat pleci ombyokan,cara merawat pleci bakalan agar cepat ngalas,pleci bakalan jantan,cara merawat pleci harian,cara merawat pleci untuk lomba.
[X] CLOSE